1. Beberapa manfaat yang bisa Anda dapatkan dari konsumsi garam Himalaya adalah:
    Mengandung banyak mineral
    Garam ini mengandung hampir 80 mineral yang berbeda. Selain kandungan zat besi yang memberikan warna pink, garam ini juga mengandung mineral magnesium, kalsium, kalium, fosfor, klorida, boron, fluoride, yodium, seng, selenium, tembaga, dan masih banyak lagi. 97% garam Himalaya terdiri dari natrium klorida, dan sisanya 3% adalah mineral lain dalam konsentrasi kecil.
  2. Mengandung antimikroba
    Antimikroba dalam garam selama ini dimanfaatkan untuk mengawetkan makanan. Namun, lebih dari itu ternyata antimikroba dalam garam juga bermanfaat untuk kesehatan kita. Antimikroba dalam garam dapat digunakan tubuh untuk membantu melawan infeksi.

    Oleh karena itu, konsumsi garam Himalaya atau garam lainnya dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan membantu tubuh melawan infeksi. Selain itu, menggunakan garam Himalaya untuk mandi atau dioleskan ke kulit juga dapat membantu mencegah pertumbuhan bakteri dan jamur di kulit.

  3. Mempertahankan hidrasi tubuh
    tubuh mengandung garam elektrolit untuk menjaga keseimbangan cairan dalam tubuh dan menjaga hidrasi tubuh. Sehingga, konsumsi garam Himalaya juga dapat membantu tubuh dalam menjaga keseimbangan cairan dan hidrasi.
  4. Menyeimbangkan pH tubuh
    Natrium dapat menetralkan asam dalam tubuh, sehingga dapat menyeimbangkan pH dalam tubuh.
  5. Detoksifikasi
    Berendam dalam air hangat yang ditambahkan garam Himalaya juga dapat membantu tubuh dalam mengeluarkan racun. Garam ini dapat membantu menarik racun keluar dari kulit dan jaringan lemak. Berendam garam Himalaya juga dapat membantu melemaskan otot-otot Anda yang tegang setelah beraktivitas. Hal ini membuat tubuh Anda menjadi lebih segar dan berenergi.

bisa sebagai pengganti garam dapur dirumah dan dapat dikonsumsi sesuai kegunaan garam dapur pada umumnya.

There are no reviews yet.

Be the first to review “Garam Himalaya 250gr Rp.52.600”

Your email address will not be published. Required fields are marked *